PMB Jalur Seleksi

JALUR SELEKSI PENDAFTARAN

NoJalur PendaftaranKeterangan
Jalur Seleksi Non Tes
1Jalur SPMB-RaporIalah jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru berdasarkan nilai rata-rata rapor kelas X dan kelas XI (bagi siswa kelas XII)

Syarat dan dokumen:
– Siswa SMA/SMK/MA kelas XII
– Nilai rata-rata rapor aspek pengetahuan 7 atau 70.
– fotokopi atau scan nilai rapor kelas X, XII masing-masing 1 rangkap.
– Pas foto diri ukuran 3 x 4.
2Jalur SPMB-SKL/IjazahIalah jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru berdasarkan nilai rata-rata SKL (Surat Keterangan Lulus) atau nilai rata-rata Ijazah.

Syarat dan dokumen:
– Siswa SMA/SMK/MA kelas XII atau alumni SMA/SMK/MA minimal 2 tahun terakhir (2023, 2024)
– Nilai rata-rata SKL atau Ijazah minimal 7 atau 70
– Fotokopi atau scan nilai SKL atau Ijazah
– Pas foto diri ukuran 3 x 4.
3Jalur SPMB-SSOIalah jalur seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Berdasarkan Prestasi pada Bidang SSO (Sains, Seni, dan Olahraga)

Syarat dan dokumen:
– Siswa SMA/SMK/MA kelas XII atau alumni SMA/SMK/MA minimal 2 tahun terakhir (2023, 2024)
– Memiliki sertifikat/piagam prestasi pada salah satu bidang sains, seni, olahraga minimal 3 tahun terakhir
– Prestasi yang dimiliki minimal juara 3 tingkat SMA/SMK/MA se-kabupaten/kota.
– Fotokopi atau scan sertifikat/piagam prestasi.
– Pas foto diri ukuran 3 x 4.
4Jalur SPMB-UTBKIalah jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru berdasarkan nilai UTBK (Ujian Tulis Berbasis Komputer) yang dikeluarkan oleh LTMPT (Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi)

Syarat dan dokumen:
– Memiliki sertifikat nilai UTBK
– Skor nilai rata-rata sertifikat UTBK minimal 300
– Fotokopi atau scan sertifikat nilai UTBK
– Pas foto diri ukuran 3 x 4.
Jalur Seleksi Tes
5Jalur SPMB-CATIalah jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru melalui seleksi tes online sehingga informasi hasil tes dapat diketahui langsung oleh peserta tes setelah tes selesai.

Syarat dan dokumen:
– Siswa SMA/SMK/MA kelas XII atau alumni SMA/SMK/MA
– Scan atau fotokopi nilai rapor kelas X dan kelas XI (bagi siswa kelas XII)
– Fotokopi atau scan ijazah dan SKHU (bagi alumni SMA)
– Pas foto diri ukuran 3 x 4.
– Waktu Tes: Kapan pun dan di mana pun sesuai periode pendaftaran

Welcome Back!

Login to your account below

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Add New Playlist

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?